Semarak Energi Gen Z dan Gelas Gondhel: Memukau Dalam “Pracimantoro Youth Festival 2023”
SMANSAPRAMA - Dalam rangka memperingati hari Sumpah Pemuda, Pemerintah Kecamatan Pracimantoro mengadakan kegiatan “Pracimantoro Youth Festival 2023”. Acara ini diselenggarakan hari Minggu, 29 Oktober 2023. . . . 0